Foto Pembuatan Sepeda Cargo, Solusi Angkutan Barang Mini Di Kota

0 936

Cargo.id – Gowes sebuah istilah yang diberikan kepada mereka yang senang mengayuh menggunakan sepeda, Ber gowes atau bersepada sendiri sedang marak dilakukan masyarakat di beberapa perkotaan.

Salah satu yang bikin populer bergowes adalah karena masa new normal dan PSBB, dimana banyak angkutan umum tidak boleh digunakan. Sehingga masyarakat lebih memilih moda transportasi ini, selain murah juga menyehatkan.

Namun Ternyata penggunaan sepeda ini juga bisa digunakan untuk hal lain. Salah satunya angkutan Cargo dalam jumlah kecil.

Baca juga :

Mereka menyebutnya sepeda Cargo/ Cargo Bike adalah sebuah sepeda yang dimodifikasi agar bisa membawa barang dalam jumlah yang lebih banyak.

Namun, produksi sepeda ini tidak dilakukan dalam jumlah massal. Butuh tangan dan bengkel khusus untuk membuatnya.

Seperti yang dilakukan Badrul Alam di kawasan Ciputat, Tangerang Selatan, Banten.

Melalui workshop Alam Steel Project, dia memproduksi cargo bike yang dapat dipesan dengan kisaran harga mulai Rp 2 juta hingga Rp 8 juta tergantung desain dan spesifikasi sepeda unik tersebut.

angkutan
angkutan

Leave A Reply